Selama 8 tahun terakhir, Nicholas Steinberg telah memotret kabut di sekitar wilayah San Francisco Bay (lokasi yang ideal untuk para fogaholic atau para pencinta kabut).
Selama musim panas, Steinberg mengatakan kabut disana begitu tinggi untuk dipotret di daerah teluk sehingga ia harus mencari tempat yang lebih tinggi untuk memotretnya. Hal ini menyebabkan ia harus mendaki ke Gunung Tamalpais yang berketinggian 2.576 kaki (785 m).
Berikut Foto Indah Gelombang Kabut Seperti Samudra di Langit karya Nicholas Steinberg.
Semoga bermanfaat 🙂
Sumber :